HARIANHALMAHERA.COM–Dinas Pendidikan (Dispendik) Pemkab Halteng berharap konfrensi PGRI sekaligus rapat Rakor I yang resmi dibuka kemarin, menjadi ajang untuk membahas segala persoalan pendidikan di Halteng tiga tahun terakhir termasuk di kalangan tenaga pendidik.
Dengan begitu, hasil dari rakor ini diharapkan bisa menjadi instrumen untuk membenahi pendidikan di Halteng. “Kemajuan maupun hal- hal yang harus di benahi, dalam kesempatan rakor ini bisa dibicarakan, bersama Pemerintah dan para pendidikan,” pintanya Rabu (31/03)..
Wakil ketua PGRI Malut, Harun Haji mengatakan Konferensi dan rakor yang dibuka oleh Bupati Edi Langkara ini, tidak hanya membahas penetapan program kerja, namun juga merupakan konsuldasi tingkat Kabupaten (tr1/pur)